asalamualaikum kali ini setelah kemarin saya posting soal UKK ekonomi sma kelas XI sekarang saya posting soal UKK kelas X semoga bermanfaat jika mau copas silahkan sertakan link blog saya .
1. Berikut
ini yang bukan sebab yang mendorong manusia bertindak ekonomis adalah ....
a.
Adanya kelangkaan
b.
Keterbatasan dalam memenuhi keinginan
c.
Kebutuhan yang terbatas
d.
Kekayaan yang melimpah
e.
Sumber daya yang makin berkurang
2. Menurut
pengertian ilmu ekonomi , kemakmuran akan tercapai apabila ....
a.
Semua sumber daya dapat dimanfaatkan sebaik
baiknya
b.
Setiap orang dapat memenuhi kebutuhan pokoknya
c.
Terdapat keseimbangan antara kebutuhan dan alat
pemuas kebutuhan
d.
Setiap orang dapat memahami bermacam macam
kebutuhannya
e.
Setiaporang dapat mencapai kesejahteraan lahir
dan batin
3. Biaya
eksplisit sama dengan ....
a.
Biaya implisit
b.
Biaya yang dikeluarkan dalam melakukan tindakan
c.
Biaya yang bukan sebenarnya
d.
Biaya yang sebenarnya tidak ada
e.
Biaya yang berasal dari perkiraan hasil jika
kita memilih tindakan lain
4. Kesenjangan
antara harapan, kenyataan, dan kebutuhan adalah ....
a.
Keinginan
b.
Kelangkaan
c.
Inti masalah ekonomi
d.
Menurut masalah ekonomi
e.
Kebutuhan
5. Cahaya
matahari, udara, sabun, dan gula pasir adalah contoh kebutuhan manusia ....
a.
Menurut sifatnya
b.
Menurut intensitanya
c.
Berdasarkan subjeknya
d.
Menurut cara perolehannya
e.
Dari proses pembuatannya
6. Kebutuhan
menurut intensitasnya maksudnya adalah ...
a.
Kebutuhan dibedakan menurut waktu pemenuhannya
b.
Kebutuhan dibedakan menurut pelaku yang
menggunakan alat pemuasnya
c.
Kebutuhan dibedakan menurut pemenuhan-nya fisik
atau jiwa
d.
Kebutuhan dibedakan menurut tingkat pendidikan
dan peradaban pelakunya
e.
Kebutuhan dibedakan secara berurutan menurut tingkat
utama pemenuhannya
7. Penyebab
kelangkaan adalah ....
a.
Banyaknya masyarakat golongan kaya
b.
Golongan kaya yang tidak mau berbagi
c.
Kesenjangan antara golongan kaya dan miskin
d.
Banyaknya kaum liberalis
e.
Ketidakseimbangan jumlah alat pemuas kebutuhan
dan kebutuhan
8. wulan
besok ujian, malamnya ia menonton bola hingga larut malam dan tidak belajar, ia
pun tidak bisa mengerjakan soal soal ujian dari gurunya,hal ini merupakan
contoh ....
a.
biaya ekonomi
b.
biaya akuntansi
c.
kerugian ekonomi
d.
biaya peluang
e.
kerugian akuntansi
9. Analsis
segmen pasar diperukan produsen dalam mengatasi suatu masalah ekonomi, analisis
tersebut berhubungan dengan masalah ekonomi....
a.
How
b.
For whom
c.
Where
d.
Who
e.
What
10. Dalam
melakukan produksi barang akan terjadi law of diminishing marginal return pada
saat setelah ....
a.
Produksi total mencapai maksimum
b.
Biaya per unit mencapai minimum
c.
Produk rata rata maksimum
d.
Penggunaan input sudah maksimum
e.
Produk marginal mencapai maksimum
11. Ciri
kurva indeveresi adalah ....
a.
Menunjukan barang yang dikonsumsi
b.
Tidak saling berpotongan
c.
Menurun dari kiri atas ke kanan bawah
d.
Naik dimulai dari titik origin
e.
Sumbu vertikalmencapai kepuasan sumbu horisontal
menunjukan barang yang dikonsumsi
12. Dalam
ekonomi komando , peran pemerintah adalah ....
a.
Pengontrol
b.
Pelaku utama
c.
Pemerhati
d.
Konsumen
e.
Pembuat kebijakan
13. Sifat
gotong royong masih melekat dan pertanian merupakan kegiatan ekonomi utama
termasuk ciri ciri dari sistem ekonomi ....
a.
Tradisional
b.
Pasar
c.
Terpusat
d.
Campuran
e.
kerakyatan
14. Kelemahan
sistem ekonomi pasar antar lain ....
a.
Persaingan secara bebas
b.
Sering terjadi monopoli
c.
Kreativitas masyarakat rendah
d.
Pembangunan tidak didukung peran rakyat
e.
Jarang terjadi gejolak ekonomi
15. Salah
satu ciri perekonomian indonesia adalah ....
a.
Potensi inisiatif dan daya kreasi setiap warga
dikembangkan sebatas tidak merugikan kepentingan umum
b.
Pemerintah menguasai sektor sektor ekonomi
penting bersama koperasi
c.
Hak milik perorangan diakui dan pemanfaatannya
bertentangan dengan kepentingan umum
d.
Pemusatan kekuatan ekonomi pada satu kelompok
e.
Bebas mengeksploitasi manusia dan sumber daya
alam
16. Bursa
buku dan bursa komputer tergolong dalam jenis pasar ....
a.
Monopoli
b.
Duopoli
c.
Persaingan sempurna
d.
Monopolistik
e.
Monopsoni
17. Pencetus
sistem ekonomi pasar adalah .....
a.
J.b colbert
b.
Adam smith
c.
Karl marx
d.
David ricardo
e.
Thomas robert malthus
18. Pasar
monopolistik mengandung pengertian bahwa ....
a.
Situasi pasar persaingan yang didasarkan pada
produksi barang yang bermacam macam
b.
Ada banyak perusahaan yang menghasilkan produk
yang sama
c.
Ada banyak perusahaan yang memproduksi bermacam
macam barang
d.
Ada beberapa perusahaan yang menghasilkan produk
yang sama
e.
Hanya satu perusahaan yang menghsilkan produk
barang
19. Adanya
diferensiasi produk merupakan salah satu ciri utama pasar ....
a.
Persaingan sempurna
b.
Monopsoni
c.
Monopolistik
d.
Oligopoli
e.
Oligopsoni
20. Fungsi
utama bank sebagai lembaga keuangan adalah ....
a.
Perantara kredit
b.
Penghimpun dana masyarakat
c.
Melancarkan transaksi dagang
d.
Melancarkan pembayaran utang
e.
Penciptaan uang giral
21. Bank
indonesia disebut juga bank sirkulasi karena ....
a.
Berfungsi sebagai sumber dana bagi seluruh bank di indonesia
b.
Mempunyai hak tunggal untuk mengedarkan uang
kertas dan uang logam
c.
Pemberi pinjaman terakhir pada saat bank
mengalami kesulitan uang
d.
Bertugas pokok menerima dan menyalurkan dana
dari masyarakat
e.
Satu satunya bank yang dapat mencetak uang di
indonesia
22. Berikut
ini yang bukan bank umum swasta nasional, adalah ....
a.
Bank mandiri, bank lippo dan BCA
b.
Bank mandiri, BNI , BCA
c.
Bank lippo, BCA , Bank niaga
d.
BNI, Bank mandiri, BRI
e.
BCA, BNI , BRI
23. Manfaat
asuransi bagi nasabah adalah ....
a.
Meningkatkan kesejahteraan bagi nasabah
b.
Membantu pemerintah mengurangi pengangguran
c.
Menjamin kehidupan yang lebih baik bagi
masyarakat
d.
Memberi ganti rugi nasabah apabila mengalami
musibah
e.
Memberi pinjaman kepada anggota
24. Uang
pertama kalinya digunakan masyarakat sebagai ....
a.
Alat tukar barang
b.
Alat pembayaran utang
c.
Alat pembentuk kekayaan
d.
Alat satuan hitung
e.
Alat pemindah
kekayaan
25. Dengan
uang senilai Rp 10,000.00 kita dapat membeli beras satu kilogram,nilai uang tsb
dinamakan dengan nilai ....
a.
Nominal
b.
Intrinsik
c.
Internal
d.
Eksternal
e.
Turunan
26. Motif
spekulasi atas permintaan uang
,sebagaimana dikemukakan oleh kynes merupakan fungsi ....
a.
Laba
b.
Perkiraan harga di masa mendatang
c.
Investasi
d.
Pendapatan
e.
Tingkat bunga
27. Berikut
ini yang bukan merupakan fungsi uang adalah
....
a.
Satuan hitung
b.
Alat investasi
c.
Alat tukar
d.
Penyimpan kekayaan
e.
Standar pembayaran dimasa mendatang
28. Salah
satu kelebihan uang logam dari uang kertas adalah ...
a.
Mudah dibawa dalam jumlah banyak
b.
Tahan lama
c.
Mudah dipalsukan
d.
Bisa dibuat mainan
e.
Dicetak bank sentral
29. UU
yang membahas mengenai OJK adalah ....
a.
UU no 8 tahun 2008
b.
UU no 12 tahun 2000
c.
UU no 21 tahun 2011
d.
UU no 23 tahun 1999
e.
UU no 21 tahun 2008
30. Ruang
lingkup manajemen pemasaran meliputi ....
a.
Menetapkan pembeli dan penjual
b.
Melakukan persaingan
c.
Merumuskan kegiatan
d.
Membuat kalkulasi biaya
e.
Memperkirakan jumlah penjualan
31. Penentuan
kualitas produk sesuai dengan keinginan konsumen merupakan tanggung jawab dari
....
a.
Manajemen produksi
b.
Manajemen pemasaran
c.
Manajemen keuangan
d.
Manajemen personalia
e.
Manajemen administrasi
32. Berikut
ini yang bukan merupakan manajemen akuntansi dalam suatu perusahaan adalah ....
a.
Rencana perekrutan karyawan
b.
Pengamanan harta
c.
Pengendalian biaya
d.
Penghitung rugi laba
e.
Menyusun rencana keuangan
33. Seorang
manajer atau pengambil keputusan akan memulai dengan konsep 5W + 1H tindakan
tersebut termasuk kedalam fungsi ....
a.
Planning
b.
Organizing
c.
Actuating
d.
Staffing
e.
Controlling
34. Faktor
utama yang menentukan kualitas sumber daya manusia sbagai pekerja di sebuah
perusahaan adalah ....
a.
Penghasilan dan gaji
b.
Keterampilan dan penghasilan
c.
Pendidikan dan teknologi
d.
Teknologi dan kewirausahaan
e.
Pendidikan dan pelatihan
35. Catatan
keuangan perusahaan selain termasuk lingkup kerja manajemen akuntansi , juga
termasuk dalam lingkup ....
a.
Manajemen produksi
b.
Manajemen administrasi
c.
Manajemen mutu
d.
Manajemen sumber daya manusia
e.
Manajemen pemasaran
36. Berikut
ini yang bukan merupakan fungsi pengarahan dalam manajemen adalah ....
a.
Memberi motivasi
b.
Memberi perintah
c.
Mengarahkan kegiatan
d.
Mengoordinasikan kegiatan
e.
Mencari laba
37. Salah
satu kegiatan dalam perusahaan yang dilakukan oleh pemimpin adalah menggerakan
karyawan agar bekerja sesuai dengan tujuan yang ditetapkan dan memberi motivasi
kerja yang baik serta menciptakan suasana kerja yang nyaman dan menyenangkan,
hal yang dilakukan pemimpin tsb merupakan fungsi manajemen ....
a.
Planning
b.
Organizing
c.
Actuating
d.
Directing
e.
Controlling
38. Fungsi
manajemen sekolah adalah ....
a.
Menyejahterakan anggota
b.
Meningkatkan mutu pendidikan
c.
Meningkatkan mutu pengajar
d.
Meningkatkan mutu peserta didik
e.
Meningkatkanpendapatansekolah
39. Berikut
ini yang menjadi anggota koperasi sekolah adalah ....
a.
Siswa dan guru sekolah
b.
Karyawan sekolah
c.
Majelis guru sekolah
d.
Siswa sekolah
e.
Guru , siswa , dan pegawai sekolah
40. Didalam
koperasi, tugas dan wewenang untuk menetapkan rencana kerja anggaran belanja
dan pengesahan neraca adalah wewenang dari ....
a.
Manajer
b.
Pengurus
c.
Rapat anggota
d.
Badan pemeriksa
e.
Anggota
41. Peningkatan
peranan koperasi dalam perekonomian indonesia bertujuan ....
a.
Agar masyarakat golongan pendapatan rendah dapat
berperan aktif dalam perekonomian
b.
Agar mempermudah penyaluran bantuan ekonomi dari
pemerintah ke masyarakat
c.
Untuk mengganti bentuk bentuk badan usaha yang
lain
d.
Menumbuhkan kesadaran gotong royong
e.
Memudahan pengendalian pemerintah terhadap
organisasi usaha
42. Pengelola
koperasi yang terdiri atas manajer dan seluruh jajarannya bertanggung jawab
kepada ....
a.
Rapat anggota
b.
Pengawas
c.
Anggota
d.
Pengurus
e.
Penasihat
43. Berikut
ini yang bukan merupakan hal hal yang dibahas dalam rapat anggota adalah ....
a.
Anggaran dasar
b.
Rencana kerja dan anggaran
c.
Pengangkatan pengurus
d.
Penerimaan anggota
e.
SHU
44. Dibawah
ini yang bukan merupakan ciri koperasi adalah....
a.
Bertujuan meningktkan kesejahteraan anggota
b.
Modal dari simpanan anggota
c.
Kekuasaan tertinggi pada rapat anggota
d.
Pengelolaan secara demokratis
e.
Laba dibagi sesuai besarnya modal
45. Ciri
khas koperasi sekolah yang membedakan
dengan koperasi lain yaitu ....
a.
Dikelola secara demokratis
b.
Keanggotaan bersifat waktu dan terbatas
c.
Berdasarkan UU perekonomian tahun 1992
d.
SHU dibagi berdasarkan jasa
e.
SHU yang dibagi terbatas pada jumlah modal
koperasi
46. Berikut
ini beberapa alasan pendirian koperasi .
(1)
Menumbuhkan jiwa setia kawan
(2)
Memperoleh laba
(3)
Sarana praktik koperasi
(4)
Perasaan senasib sepenanggungan
(5)
Meningkatkan kreatifitas
Berdasarkan
pernyatan diatas yang termasuk alasan utama mendirikan koperasi sekolah adalah
....
a.
(1) , (2) , dan (3)
b.
(1) , (2) , dan (4)
c.
(1) , (3) , dan (4)
d.
(1) , (3) , dan (5)
e.
(2) , (4) , dan (5)
47. Koperasi
disebut sebagai badan usaha yang sesuai dengan kepribadian bangsa indonesia
karena ....
a.
Dikelola berdasarkan prinsip syariah
b.
Dkelola secara profesional
c.
Keuntungan dibagi rata dengan anggota
d.
Tujuan mencari keuntungan sebesar besarnya
e.
Banyak menyerap tenaga kerja
48. Koperasi
bukan organisasi modal yang mengutamakan keuntungan, tetapi pengendalian modal
koperasi sangat menentukan keberhasilan koperasi. Pengendalian modal koperasi
bertujuan meningkatkan ....
a.
Jumlah modal dan efisiensi pemanfaatan modal
b.
Jumlah penerimaan kredit koperasi dari bank
c.
Jumlah sumbangan pokok anggota koperasi
d.
Jumlah sumbangan donatur koperasi
e.
Pembinaan dan diversifikasi usaha koperasi
49. Berikut
ini yang bukan merupakan usaha pemrintah untuk meningkatkan kualitas
perkoperasian di indonesia adalah ....
a.
Melakukan pembinaan kepada para pengurus
koperasi di indonesia
b.
Menjalankan kredit di indonesia bagi koperasi
No comments:
Post a Comment